Jumat, 11 Juni 2010

MARS SMA NEGERI I PURWANTORO


Bersatu berjuang tuk membangun negeri ini

SMA mewah purwantoro, bersatu berjuang bersama

Semangat juang bersemayam dihati

Bumi purwantoro tercinta

Belajar bersemangat tuk tuntut ilmu disini

Menerjang sgala rintangan itulah janji kita

Tuk menggapai cita-cita mulia dalam lindungan Yang Kuasa

Terus belajar penuh semangat (SMA ku)

SMA Negeri I Purwantoro, bergandengan tuk bangun negeri ini (ayo)

“NOTO HAMBUKO KUSUMANING BAWONO”

DAFTAR GURU DAN KARYAWAN
SMA N 1 PURWANTORO

1.

Drs.H.Hasim Koiman,M.Pd.

Kepala Sekolah

2.

Edi Santoso,S.Pd.

Wakasek Kurikulum

3.

Drs. Warsino

Wakasek Kesisiwaan

4.

Barjo Hanugroho,S.Pd

Wakasek Humas

5.

Widodo. S.Pd.M.Pd.

Wakasek Sarpras

6.

Drs.Yusup W.W.

Guru Agama Kristen

7.

Singgih S.,S.Pd.

Guru Fisika

8.

Drs.Suyoto

Guru Geografi

9.

Agus W.,S.Pd.

Guru Pkn

10.

Anik S.R.,S.Pd.

Guru Antropologi

11.

Dra.Maryana P.

Guru Olahraga

12.

Drs.Widodo

Guru Sosiologi

13.

Joko W.,S.Pd.

Guru Bhs. Inggris

14

Wijiyanto,S.Pd.

Guru Bk

15.

Dra.Siti Ruliyah

Guru Biologi

16.

Dra.Sarmi

Guru Bhs.Indonesia

17.

Drs.Marjiyono

Guru Agama

18.

Uswatun H.,S.Pd.

Guru Bhs.Indonesia

19.

Pujiati,S.Pd.

Guru Ekonomi

20.

Riyati,S.Pd.

Guru Bhs. Inggris

21.

Wahyuni R.,S.Pd.

Guru Kimia

22.

Catur A.,S.Psi

Guru BK

23.

Bariyah A.,S.Pd.

Guru Sejarah

24.

Sri Suratmi, S.Pd.

Guru Matematika

25.

Sunarto,S.Pd.

Guru Bhs. Inggris

26.

Joni Purwanto,S.Pd.

Guru Penjaskes

27.

Siyat,S.Pd.

Guru Matematika

28.

Untung S.,S,Pd.

Guru Ekonomi/Akuntansi

29.

Sri Wahyuni,S.Pd.

Guru Sejarah

30.

Sudarsi,S.Pd.

Guru Agama

31.

Wahyaning P,S.Pd.

Guru Bhs. Inggris

32.

Sutantyo W.,S.Pd.

Guru Biologi

33.

Krisdiana,S.Pd.

Guru Matematika

34.

Otiana M.,S.E.

Guru Ekonomi

35.

Erna Prih R,S.Pd.

Guru Biologi

36.

Tri Haryanto,S.Pd.

Guru Seni Rupa

37.

Andi Prasetyo,S.Pd.

Guru Bhs. Indonesia

38.

Jemirin,S.Pd.

Guru P.A.I

39.

Ayu Kartika Sari,S.Pd.

Guru Kimia

40.

Desy Widya S.,S.Pd

Guru Sosiologi

41.

Akhirul Fathoni,S.E.

Guru Ekonomi

42.

Paryani,SE.

Staf Tata Laksana

43.

Dwi Saputro

Staf Tata Laksana

44.

Suhardjito

Staf Tata Laksana

45.

Rizki Oktaviani

Staf Tata Laksana

46.

Paijo

Staf Tata Laksana

47.

Drs.Siyar

Staf Perpustakaan

48.

Nugroho

Staf Perpustakaan

49.

Karno

Penjaga Sekolah

50.

Efendi Sutarno

Penjaga Sekolahj

51.

Mujiono

Penjaga Sekolah

52.

Suyadi

Penjaga Sekolah

53.

Supartin,SE

Kepala TU

54.

Suharyanto,SE

Staf Tata Laksana

55.

Eko Puryanto

Penjaga Sekolah

56.

Eko Wijayanto

Guru Bhs. Jawa


PSB (Penerimaan Siswa Baru)
SMA N egeri 1 Purwantoro
Tahun ajaran baru 2010/2011

Pendaftaran siswa baru SMA N 1 Purwantoro dilaksanakan pada tanggal :

  1. Tanggal 1 – 5 Juli 2010 akan dilaksanakan pendaftaran PSB
  2. Tanggal 8 – 9 Juli 2010 akan dilaksanakan daftar ulang
  3. Tanggal 12 – 14 Juli 2010 akan dilaksanakan MOS (Masa Orientasi Sekolah)

Dengan biaya pendaftaran Rp 12.500,00, degan persyaratan sebagai berikut :

  1. SKHU asli sebanyak 1 lembar
  2. Foto copy STTB sebanyak 1 lembar
  3. Pas Foto hitam putih 3 x 4 sebanyak 6 lembar
  4. Piagam (Jika punya)

Silahkan bagi Adik-adik yang ingin mendaftarkan sekolah ke SMA Negeri 1 Purwantoro………….Kami Tunggu…………


Lintas Info

TENTANG SMA NEGERI 1 PURWANTORO

SMA Negeri 1 Purwantoro adalah sekolah yang berada di daerah purwantoro, Jawa Tengah, tepatnya di daerah Tegalrejo, Purwantoro. SMA N 1 Purwantoro adalah sekolah menengah atas satu-satunya yang berada di daerah Purwantoro. Walaupun sekolah tersebut berada di pinggiran namun prestasinya pun tidak kalah dengan sekolah-sekolah yang berada di kota-kota seperti Wonogiri. Letaknya yang berada di dekat sawah menjadikan SMA N 1 Purwantoro mendapat sebutan SMA Mewah (SMA Mepet Sawah)

Kemudian sekolah tersebut menjadikan semboyannya yang selalu dibangga-baggakan yaitu “SMA MEWAH PRESTASI MEGAH….SMA NEGERI 1 PURWANTORO…..JAYA” Dengan letak dan posisi yang strategis sekolah tersebut berusaha untuk selalu menjadikan anak-anak SMA menjadi anak-anak yang disiplin, cerdas, dan bertanggungjawab. Sekolah tersebut mempunyai 6 ruang kelas untuk kelas X, yang dimulai dari kelas X A samapai kelas X F, untuk kelas XI terdiri dari 5 kelas, yaitu 2 kelas untuk kelas jurusan IPA dan 3 kelas untuk jurusan IPS. Sama halnya dengan kelas XII juga terdiri dari 5 kelas, 2 kelas untuk IPA dan 3 kelas untuk IPS.

SMA N 1 Purwantoro mempunyai fasilitas dianyaranya perpustakaan, Lab IPA meliputi Lab Kimia, Lab Biologi, juga terdapat Lab computer, kantin, gedung olah raga, lapangan basket dan voli, tempat parkir, dan mushola .

Bulan lalu SMA Negeri 1 Purwantoro+ mampu membawa piala-piala hasil dari lomba TLC (Tri Lomba Cakra Giri Baskara) yang dilaksanakan di GOR GIRI MANDALA Wonogiri. Yang membawakan piala-piala tersebut adalah oleh anak-anak pramuka dari Ambalan YOS SUDARSO – FATMAWATI dari Purwantoro. Perlombaannya diantaranya adalah LCTP (Lomba Cerdas Tepat Pramuka), PBB dan Hasta Karya. Ini semua tidak lepas dari kerja keras dan do’a selama ini hingga menjadikan Amabalan YOS – FATMA semakin jaya.

“Semoga Sukses Untuk Kedepannya”